Senin, 16 Mei 2016

Perawatan Kulit Berminyak dan berjerawat

Perawatan kulit berminyak dan kulit berjerawat


Diantara berbagai macam jenis perawatan yang tersedia , pilihlah selalu perawatan yang sesuai dengan jenis dan tipe kulit wajah.

Untuk jenis kulit berminyak yaitu kulit dengan produksi minyak berlebih biasanya permasalahannya adalah kusam , komedo dan jerawat.
Produksi minyak berlebih pada kondisi kulit berminyak menyebabkan make up tidak bisa tahan lama menempel pada kulit wajah.

Bagi yang memiliki jenis kulit berminyak terlebih berjerawat ada beberapa perawatan yang bisa dilakukan.
Langkah pertama adalah smart dalam memilih kosmetik.

Perawatan untuk kulit berminyak biasanya diatasi dengan astringent utk mengontrol kadar minyak pada wajah. Atau bisa pilih perawatan untuk kulit berminyak secara alami yaitu dengan rutin mencuci wajah menggunakan rendaman air mawar setiap pagi. Karena air rendaman mawar pun ternyata menganding astringent yang bagus untuk mengurangi minyak dan menyegarkan wajah.

Selanjutnya perawatan untuk kulit berjerawat. Perlu diingat untuk kulit berjerawat lebih baik hentikan sementara cream yang mengandung pencerah saat jerawat dalam kondisi parah. Sebab jika memaksakan memakai pencerah pada kulit berjerawat parah akan makin memperburuk kondisi jerawat.

Perawatan kulit berjerawat memang tidak bisa sembarangan. Dan perlu juga menghindari scrub pada saat kulit sedang berjerawat. Karena hal ini juga dapat memperparah jerawat itu sendiri.

Selain cara tersebut diatas , dalam perawatan kulit berjerawat ,pemakaian cream jerawat pun biasanya ampuh untuk membasmi jerawat.
Atau bisa coba gunakan masker jerawat yang mengandung sulfur , benzoyl peroxide dan salicylic acid yang dapat mematikan bakteri lada jerawat serta mempercepat proses penyembuhan jerawat.





Agen Theraskin Asli
Pin bb : 546193C3 / Hp : 087739282995

Tidak ada komentar:

Posting Komentar